Pengintegrasian Nilai-Nilai Keislaman Dengan Pembelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Pada Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Vifta Agnia Utami UIN SUNAN KALIJAGA
  • Muqowim Muqowim Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.30599/jemari.v2i2.665

Keywords:

Teknologi informasi dan komunikasi, Nilai-nilai keislaman.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan integrasi nilai-nilai keislaman dengan mata pelajaran TIK (Tekonologi Informasi dan Komunikasi) pada jenjang pendidikan Sekolah Dasar. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif analisis yang bersifat library research. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara mengumpulkan literatur-literatur atau data penelitian yang berupa kepustakaan. Data-data diperoleh melalui buku-buku dan jurnal-jurnal yang terakreditasi. Berdasarkan data yang diperoleh, peneliti menemukan beberapa temuan bahwa teknologi informasi dan komunikasi memiliki memiliki dampak positif dan negative bagi peserta didik, dan sebagai upacaya pencegahan terjadinya dampak negative, penulis menawarkan solusi yaitu dengan mengintegrasikan teknologi informasi dan komunikasi dengan nilai-nilai keislaman.

Kata kunci: Teknologi informasi dan komunikasi, Nilai-nilai keislaman.        

Downloads

Download data is not yet available.

References

Suparman, Atwi. (2010). Desain Instruksional. Dikti Depdikbud: Jakarta.
Surya, Muhammad, (2006) Potensi TIK dalam Peningkatan Mutu Pembelajaran di Kelas. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Ajjelo, Robin Paul. (2001) Rebooting: The Mind Starts at School. Athabrasca University.
Surya, Muhammad. (2006). Potensi TIK dalam Peningkatan Mutu Pembelajaran di Kelas. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kementerian Pendidikan Nasional. (2010) Rencana Strategis Pendidikan Nasional 2010 - 2014. Jakarta: Kemdiknas.
Alia Tessa, Irwansyah. Pendampingan Orang Tua pada Anak Usia Dini dalam Penggunaan Teknologi Digital. Universitas Pelita Harapan. A Journal of Language, Literature, Culture, and Education POLYGLOT. Vol.14 No.1 Januari 2018.
Ismail, Mohammad. Studi Korelasi Implementasi Fiqh Parenting Terhadap Pola Internet Sehat Dalam Pendidikan Anak. Jurnal Unniversitas Darussalam Gontor. Vol. 9, No. 1, Juni 2014.
Abdurrahman an-Nahlawi. Pendidikan Islam di Rumah Sekolah dan Masyarakat. Jakarta: Gema Insani Press.
Adnan Hasan Shalih Baharits. Mendidik Anak Laki-Laki. Depok: Gema Insani Press. 1991. Cet. 2, p. 39.
Neneng Uswatun Hasanah, Konsep Pendidikan Anak Usia Dini Dalam Perspektif Islam dalam Jurnal At-Tad’dib. Jurnal Kependidikan Islam, Fakultas Tarbiyah, ISID Ponorogo. Vol. 4 Nomor 2.
Yaumi, Muhammad, Integrasi Informasi dan Komunikasi Dalam Pembelajaran. Jurnal Lentera Pendidikan. Vol 14. No 1. Juni 2011.
Warsihna Jaka, Peranan Tik Dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar Sesuai Kurikulum 2013. Jurnal Teknodik. Vol. 18 - Nomor 2, Agustus 2014.
Hardiant, Deni. Telaah Kritis Pemanfaatan Teknologi Komputer Dalam Pembelajaran. Jurnal Penididkan.

Downloads

Published

2020-07-20

How to Cite

Utami, V. A., & Muqowim, M. (2020). Pengintegrasian Nilai-Nilai Keislaman Dengan Pembelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Pada Siswa Sekolah Dasar. JEMARI (Jurnal Edukasi Madrasah Ibtidaiyah), 2(2), 76–83. https://doi.org/10.30599/jemari.v2i2.665
Abstract Views: 2015 | File Views: 1949