PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN POWERPOINT TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MATA PELAJARAN IPS DI KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 BELITANG

Authors

  • Leni Marlina Prodi Pendidikan Ekonomi STKIP Nurul Huda Sukaraja
  • Rafika Rahmadani Prodi Pendidikan Ekonomi STKIP Nurul Huda Sukaraja
  • Vovi Sinta Prodi Pendidikan Ekonomi STKIP Nurul Huda Sukaraja

DOI:

https://doi.org/10.30599/utility.v5i02.1171

Keywords:

Media Pembelajaran Power Point, Hasil Belajar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh media
pembelajaran powerpoint terhadap hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran
IPS di kelas VIII. Dalam penelitian ini menggunakan desain Quasi Experimental
Design dengan bentuk Nonequivalent Control Group Design. Penelitian
menggunakan kelas eksperimen dan kelas kontrol, yang menjadi kelas eksperimen
dalam penelitian ini adalah kelas VIII.9 dengan jumlah 32 peserta didik, dan yang
menjadi kelas kontrol adalah kelas VIII.10 dengan jumlah 32 peserta didik.
Berdasarkan hasil uji deskriptif diperoleh hasil belajar peserta didik dengan kategori
sedang sebesar 71,875%. Berdasarkan uji normalitas dan uji homogenitas yang telah
dilakukan kedua sampel berdistribusi normal dan homogen. Uji hipotesis, diperoleh
kesimpulan terdapat pengaruh penggunaan media pembelajaran powerpoint
terhadap hasil belajar peserta didik mata pelajaran IPS di kelas VIII di SMP Negeri 2
Belitang. Hal ini dibuktikan dengan nilai thitung 2,265 > ttabel 1,693 dengan taraf
signifikan 0,031 < 0,05 sehingga Ha diterima dan H0 ditolak.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anisah, A. (2017). Pengaruh penggunaan buku teks pelajaran dan internet sebagai
sumber belajar terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS. Logika
Jurnal Ilmiah Lemlit Unswagati Cirebon, 18(3), 1-18.
Aryani, T. (2017). Pengaruh Ketertarikan Siswa Pada Media Pembelajaran Tamplate
Powerpoint Terhadap Keterampilan Berpresentasi (Studi Pada Pelajaran
Ekonomi Materi Koperasi Kelas X IPS 2 di SMA Negeri 16
Bandung) (Doctoral dissertation, FKIP Unpas).
Juwita, G. R. (2012). Pengaruh Penggunaan Microsoft Powerpoint terhadap Minat
dan Hasil Belajar Matematika Peserta Didik pada Materi Segitiga dan
Segiempat (Studi Eksperimen terhadap Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri
1 Rancah Kabupaten Ciamis Tahun Pelajaran 2011/2012) (Doctoral
dissertation, IAIN Syekh Nurjati Cirebon).
Marjito, E. R. (2016). Pengaruh Penggunaan Power Point Terhadap Kemampuan
Berpikir Kritis Mahasiswa Pada Mata Kuliah Sejarah Kemerdekaan
Indonesia Di Program Studi Pendidikan Sejarah Ikip Pgri Pontianak. Sosial
Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial, 2(2), 146-157.
Rochmawati, H. (2017). Pengaruh Media Powerpoint Dalam Pembelajaran
Matematikaterhadap Hasil Belajar Matematika Materi Bangun Datar Kelas
Vii Smpn 1 Kalidawir Tulungagung Tahun Ajaran 2016/2017.
Simanullang, W. (2019). Pengaruh Pemanfaatan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil
Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Di Smk Sinar Husni Helvetia Medan
Tahun Pelajaran 2019/2020 (Doctoral dissertation).
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Sulastri, S. (2017). Efektivitas Penggunaan Media Power Point Dalam Pembelajaran
Pai Di Smp Tunas Dharma Way Galih Lampung Selatan Tahun Ajaran
2016/2017 (Doctoral dissertation, IAIN Raden Intan Lampung).
Trisnawan, I. (2012). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Microsoft
PowerPoint Pada Mata Pelajaran Pengukuran Dasar Siswa Kelas X di SMK
Ma’arif Salam Magelang. Universitas Negeri Yogyakara.
Warass, R. D. (2016). Pengaruh Media Pembelajaran Microsoft Powerpoint Terhadap
Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akuntansi Kelas XI SMA
Pasundan 2 Kota CIMAHI (Doctoral dissertation, FKIP UNPAS)

Downloads

Published

2021-08-31

How to Cite

Marlina, L., Rahmadani, R., & Sinta, V. (2021). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN POWERPOINT TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MATA PELAJARAN IPS DI KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 BELITANG. UTILITY: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Ekonomi, 5(02), 36–44. https://doi.org/10.30599/utility.v5i02.1171
Abstract Views: 1340 | File Views: 1524