@article{Marlina_Suhartono_Hasan_Ikhsanudin_2021, title={Pengaruh Pembelajaran Kitab Ta’lim Muta’alim Terhadap Pembentukan Sikap Tawadhu’ Siswa MA Nurul Huda}, volume={8}, url={https://journal.unuha.ac.id/index.php/JPIA/article/view/1101}, DOI={10.30599/jpia.v8i2.1101}, abstractNote={<p>Tujuan Penelitian untuk mengetahui Proses pembelajaran, proses pembentukan sikap tawadhu’ dan pengaruh pembelajaran Kitab Ta’limul Muta’allim terhadap pembentukan sikap tawadhu’ siswa. penelitian ini adalah penelitian lapangan (Field Research). Pendekatan  yang digunakan adalah pendekatan deskrptif kuantitatif Pengajaran Ta’limul Muta’allim atau yang sering dikenal dengan pengajaran akhlak yang bertujuan untuk membentuk pribadi muslim yang berakhlak tinggi dan mulia dalam arti hubungannya dengan Allah SWT maupun hubungannya sesama manusia. Sikap tawadhu’ merupakan wujud dari sikap manusia terdidik. Siswa MA Nurul Huda Sukaraja Buay Madang OKU Timur memperoleh pembelajaran kitab Ta’limul Muta’allim pada pengajaran Diniyah untuk seluruh siswa wajib mengikuti pembelajaran Kitab Ta’lim Muta’alim tersebut baik siswa yang berasrama maupun siswa yang tidak berasrama.</p>}, number={2}, journal={Al-I’tibar : Jurnal Pendidikan Islam}, author={Marlina, Marlina and Suhartono, Suhartono and Hasan, Sholeh and Ikhsanudin, Muhamad}, year={2021}, month={Aug.}, pages={66–74} }