@article{Silalahi_2021, title={Pemanfaatan dan Bioaktivitas Bilimbing Wuluh (Averrhoa bilimbi L.)}, volume={13}, url={https://journal.unuha.ac.id/index.php/JTI/article/view/843}, DOI={10.30599/jti.v13i1.843}, abstractNote={<p><em>Averrhoa bilimbi</em> atau yang dikenal juga sebagai bilimbing wuluh atau bilimbing sayur merupakan tumbuhan yang memiliki banyak manfaat. Kajian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan pemanfaatan dan bioaktivitas <em>A. bilimbi</em>. Penulisan artikel didasarkan pada <em>literature review</em> pada berbagai hasil penelitian yang terbit secara online terutama di Google scholar dengan menggunakan kata kunci <em>A. bilimbi, uses of A. bilimbi </em>dan<em> biactivities A. bilimbi</em>. Informasi yang diperoleh disintesakan sehingga bisa menjelaskan hubungan pemanfaatan <em>A. bilimbi</em> dengan biaktivitasnya. Dalam pengobatan tradisional AB digunakan untuk menyembuhkan hipertensi, menyembuhkan batuk, masuk angin, gatal-gatal, bisul, rematik, sifilis, kencing manis, batuk rejan, diabetes mellitus dan dislipidemia. <em>Averrhoa bilimbi</em> memiliki biaoktivitas sebagai antimiikroba, antioksidan, anti kanker, anti hiperlipidemia dan antidiabetes mellitus. <em>Averhoa bilimbi</em> sangat potensial dikembangkan sebagai nutraseutika yaitu bahan pangan sekaligus memiliki efek yang menyehatkan terutama sebagai antimikroba dan anti kanker.</p>}, number={1}, journal={Titian Ilmu: Jurnal Ilmiah Multi Sciences}, author={Silalahi, Marina}, year={2021}, month={May}, pages={39–45} }